Warga kampung Kramat mengadakan pemilihan ketua RT. Ada beberapa calon

Berikut ini adalah pertanyaan dari melatiwulansari866 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Warga kampung Kramat mengadakan pemilihan ketua RT. Ada beberapa calon kandidat ketua RT. Semua warga kampung ikut memilih, mereka menentukan hak pilihnya secara bebas dan rahasia. Dan akhirnya kandidat nomor 2 terpilih menjadi ketua RT. Berdasarkan cerita di atas, kegiatan tersebut merupakan penerapan pancasila sila ke …. *1

2

3

4


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Sila ke-4 pancasila

Penjelasan:

"Kerakyatan yang Dipimpin oleh Hikmat Kebijaksanaan dalam Permusyawaratan Perwakilan" adalah bunyi sila keempat pancasila. Makna dari sila ini adalah sebagai warga negara Indonesia kita mempunyai kedudukan, hak, dan kewajiban yang sama.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Alifsya295 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 29 Jul 21