Berikut ini adalah pertanyaan dari novi88wu pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
B.memaksakan kehendak kepada orang lain
C.hidup rukun dengan semangat kekeluargaan antarwarga
D.ikut kegiatan kerja bakti di lingkungan masyarakat
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
B. memaksakan kehendak kepada orang lain
Penjelasan:
✓Persatuan berasal dari kata 'satu' yang berarti utuh dan tidak terpecah-belah. Kesatuan merupakan hasil dari persatuan yang telah menjadi utuh.
Jadi, persatuan dan kesatuan adalah bersatunya macam-macam corak yang beraneka ragam menjadi satu kebulatan yang utuh dan serasi.
✓Sikap yang menerapkan persatuan dan kesatuan, kecuali ....
A.tenggang rasa dan tepa saliran
B.memaksakan kehendak kepada orang lain
C.hidup rukun dengan semangat kekeluargaan antarwarga
D.ikut kegiatan kerja bakti di lingkungan masyarakat
Opsi (B) memaksakan kehendak kepada orang lain
#semoga membantu
#make the best
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aleyazz0721 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 18 Aug 21