Indonesia merupakan negara dengan tingkat kemajemukan tertinggi di dunia. hal

Berikut ini adalah pertanyaan dari mfadlip438 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Indonesia merupakan negara dengan tingkat kemajemukan tertinggi di dunia. hal tentunya menjadi tantangan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara. contoh ancaman yang lahir dari kondisi tersebut adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Indonesia menjadi negara majemuk tertinggi di dunia karena memiliki suku, budaya, ras, dan agama yang beraneka ragam. Akan tetapi hal ini bisa nemimbulkan ancaman sebagai suatu negara majemuk yaitu terjadinya perpecahan akibat perbedaan tersebut atau biasa yang disebut SARA.

Pembahasan

Negara yang memiliki tingkat majemuk tertinggi adalah negara Indonesia. Kemajemukan terjalin dalam negara dengan satu ikatan sebagai satu kesatuan bangsa Indonesia. Akan tetapi hal tersebut bisa berdampak positif maupun negatif. Dampak positif dari negara majemuk adalah memiliki tingkat toleransi yang tinggi dan bergotong royong dalam masyarakat sekitar. Dampak negatif dari negara majemuk adalah terjadinya perpecahan akibat perbedaan pendapat dan pandangan akibat berbeda budaya, suku, golongan, dan lain-lain. Parahnya lagi bisa menimbulkan perang antar suku atau golongan.

Pelajari Lebih Lanjut

Materi tentang upaya Indonesia sebagai negara majemuk, pada yomemimo.com/tugas/10832804

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RezaPrabowo dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 28 Jun 22