Kesulitan apa saja yang anda hadapi saat bekerja sama? adakah

Berikut ini adalah pertanyaan dari snuraeni3851 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Kesulitan apa saja yang anda hadapi saat bekerja sama? adakah penolakan ataupun kegagalan yang anda hadapi dalam situasi tersebut? bagaimana respon anda dalam situasi tersebut? upaya apa yang anda lakukan untuk tetap fokus mencapai tujuan yang telah direncanakan?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kesulitannya antara lain sulit menyatukan pendapat meskipun hal itu merupakan hal yang biasa jika terjadi perbedaan pendapat, asalkan dapat diselesaikan secara musyawarah mufakat. Jika sudah melalui musyawarah, maka kerjasama akan lebih mudah dan lebih lapang dalam mencapai tujuan.  

Penjelasan:

Bekerja sama sangat penting dalam mencapai tujuan jika tujuan tersebut untuk kepentingan bersama, bukan tujuan yang ingin diraih individu. Dengan bekerja sama, maka tujuan dapat lebih mudah dicapai karena yang menjalankan dan memikirkan ada lebih dari satu orang. Meskipun demikian, kerjasama pun pasti menemukan tantangan karena menyatukan visi 2 orang atau lebih. Namun yang pasti, kerjasama akan menghasilkan sesuatu yang lebih visioner karena menyatukan lebih dari 1 ide.

Materi pembahasan tentang contoh bentuk kerjasama dapat disimak pada link berikut: yomemimo.com/tugas/32139198

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ArdhaIchsan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 25 Jan 22