1. Permasalahan yang muncul dalam unsur kesenian ini, di antaranya

Berikut ini adalah pertanyaan dari natashanizwa pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Permasalahan yang muncul dalam unsur kesenian ini, di antaranya adanya s3kelompok masyarakat yang mengatasnamakan seni, namun dalam mengekspresikan seninya...A. hanya mengikuti pendapat para seniman
B. tidak mengidahkan norma norma dalam masyarakat
C. kurang memperlihatkan hukum yang dibuat oleh pemerintah
D. hanya menyenangkan kelompok tertentu


2. Sistem mata pencaharian merupakan cara yang dilakukan oleh sekelompok orang sebagai kegiatan sehari hari dalam pemenuhan kehidupan dan...

A. menjadi ciri khas kepribadiannya
B. menjadi ciri khas suatu daerah
C. menjadi pokok penghidupan baginya
D. menjadi pokok kesenangan hidupnya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. B. tidak mengindahkan norma yang berlaku di masyarakat

• banyak dari seni sekarang sudah jauh dari tatanan norma contohnya meniru budaya barat dalam gerakan maupun busana yang tidak sesuai dengan tata cara berpakaian orang Indonesia yang benar dan pakaian lebih terbuka yang menjadi tidak enak dipandang bagi sebagian orang

2. C. menjadi pokok penghidupan baginya

•mata pencarian seseorang adalah sumber penghasilan untuk mendapatkan sejumlah uang dan mencukupi kebutuhan hidupnya yang berupa sandang papan dan pangan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rivaljafar5 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 11 May 22