Pak Dani tinggal di daerah pesisir pantai. Ia memiliki profesi

Berikut ini adalah pertanyaan dari 1234SiJeNiUs1234 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Pak Dani tinggal di daerah pesisir pantai. Ia memiliki profesi sebagai nelayan dan pengepul ikan. Selain itu, Pak Dani juga merupakan anggota dari komunitas relawan terumbu karang. Bentuk tanggung jawab Pak Dani sebagai nelayan maupun anggota komunitas adalah ... * 1 poin A. menangkap ikan di pantai menggunakan bom ikan B. menjual terumbu karang untuk keuntungan sendiri C. mengalihfungsikan terumbu karang untuk wisata D. menangkap ikan menggunakan jala​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

d menangkap ikan menggunakan jala

Penjelasan:

karena menangkap ikan menggunakan jala merupakan tanggung jawab yang baik dia tidak merusak air

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh pd95925518 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 Jan 22