Berikut ini adalah pertanyaan dari iqwan1003 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
9.tuliskan arti kata persatuan
10.tuliskan bunyi pasal 29 ayat 2
tolong kak :)
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. bermasyarakat , berbangsa, dan bernegara adalah memperkokoh persatuan dan kesatuan bangsa, memperkuat persatuan dan kesatuan
2. Karena dalam kehidupan bermasyarakat gotong royong lebih mengutamakan kepentingan bersama karena untuk meningkatkan kesejahteraan hidup masyarakat. Gotong royong juga bisa meningkatkan hubungan silaturahmi antar warga semakin erat. bangsa, mempererat persaudaraan dan kebersamaan, mendorong timbulnya semangat gotong royong dan kekeluargaan.
3. Persatuan mengandung arti bersatunya macam-macam corak yang beraneka ragam menjadi satu kebulatan yang utuh dan serasi sedangkan kesatuan adalah ke– Esaan, sifat tunggal atau keseutuhan. Kesatuan bangsa berarti gabungan suku-suku bangsa yang sudah bersatu.
4. Bunyi Pasal 29 ayat (2) UUD 1945 yang menyatakan: Negara menjamin kemerdekaan tiap-tiap penduduk untuk memeluk agamanya masing-masing dan untuk beribadat menurut agamanya dan kepercayaannya itu.
MAAF KALAU SALAH
SEMOGA MEMBANTU...
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Djehennifer dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 26 Jul 21