Roni bertetangga dengan doni, suatu hari roni dipindahkan tugas ke

Berikut ini adalah pertanyaan dari WiwinAstuti9731 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Roni bertetangga dengan doni, suatu hari roni dipindahkan tugas ke kota lain. sehingga rumah ronikosong dalam waktu yang cukup lama. karena ditinggalkan begitu saja rumah roni menjadi tidak terawat
terutama rumput di depan rumahnya yang sudah tumbuh begitu lebat hampir menutupi seluruh halaman
rumah roni. doni yang awalnya merasa tidak nyaman melihat keadaan rumah roni akhirnya memutuskan
untuk membersihkan taman di halaman rumah roni.
pertanyaannya
perbuatan apakah yang dilakukan oleh doni?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Doni melakuķan kebaikan dengan cara berbuat membersihkan halaman rumah Roni yang sudah dipenuhi rumput liar.

Tindakan Doni juga mencerminkan nilai Pancasila ke-2 yaitu "Kemanusiaan yang adil dan beradab". Karena Doni memiliki adab yang baik, akhirnya hatinya tergerak untuk membersihkan halaman rumah Roni.

---

#Semogamembantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hanniistia08 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 09 Aug 21