berilah contoh dampak positif dan dampak negatif yang terjadi pada

Berikut ini adalah pertanyaan dari blorametro656 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

berilah contoh dampak positif dan dampak negatif yang terjadi pada kehidupan masyarakat di masa reformasi(masing-masing 1 buah)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Dampak positif : munculnya nilai dan norma baru yang lebih sesuai dengan tuntutan perkembangan zaman

Dampak Negatif : Cultural Shock atau guncangan budaya.

Penjelasan:

Dampak positif :

munculnya nilai dan norma baru yang lebih sesuai dengan tuntutan perkembangan zaman. Contohnya adalah munculnya UU No. 21 Tahun 2007 yang membahas tentang perdagangan manusia. Perdagangan manusia sendiri mulai marak akhir-akhir ini, tidak hanya di Indonesia tetapi juga di negara lain.

Dampak Negatif :

Cultural Shock atau guncangan budaya. Yang dimaksud dengan cultural shock adalah kondisi ketika masyarakat mengalami kaget karena belum siap menerima perubahan. Perubahan yang dimaksud di sini adalah perubahan yang disebabkan akibat adanya unsur-unsur kebudayaan asing yang berbeda dengan kebudayaan sendiri. Dampak terburuk dari cultural shock adalah ketertinggalan kondisi dan bisa menyebabkan terjadinya masalah sosial.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh marissameddie dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 08 Mar 22