Berikut ini adalah pertanyaan dari Galih6226 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban berdasarkan soal
- Artinya, sebelum Indonesia merdeka, penerapan Pancasila sudah ada dalam diri bangsa Indonesia, salah satunya adalah nilai persatuan dan kesatuan
Pembahasan
Persatuan dan kesatuan adalah salah satu contoh penerapan nilai-nilai luhur yang ada pada pancasila, terutama, terdapat pada sila ke-3 pancasila, yang memiliki isi Persatuan Indonesia , berarti mengajak kita agar tetap mempertahankan dan menerapkan nilai persatuan dan kesatuan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.
Memang benar, nilai nilai pancasila sudah ada dalam diri Indonesia, sebelum Indonesia merdeka, salah satunya adalah ada nya nilai persatuan dan kesatuan serta saling bahu membahu antar sesama. Hal ini terjadi sebelum Indonesia merdeka. Jika Indonesia tidak saling bahu membahu dan tidak saling tolong menolong, maka Indonesia tidak akan dapat merdeka pada saat itu. Indonesia merdeka dikarenakan adanya persatuan dan kesatuan antar sesama rakyat, sehingga muncul lah yang dinamakan dengan pergerakan nasional, sehingga Indonesia berhasil mengusir penjajah dikarenakan adanya nilai persatuan dan kesatuan dan saling bahu membahu, saling tolong menolong antar sesama, sehingga tercapai lah tujuan.
• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •
» Pelajari Lebih Lanjut
- Nilai-nilai pancasila sudah ada diri bangsa indonesia, sebelum Indonesia merdeka, artinya : yomemimo.com/tugas/43752687
- Nilai-nilai Pancasila sudah ada dalam diri bangsa sebelum kemerdekaan, artinya : yomemimo.com/tugas/43479813
• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •
» Detil Jawaban
Kode : 6.9.1
Kelas : 6
Mapel : Ppkn
Bab : Bab 1 - Nilai-nilai Juang dalam Proses Perumusan Pancasila
#JadiJuaraSatu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 3boysysj104 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 03 Dec 21