1. Wilayah Indonesia yang berbentuk kepulauan mengakibatkan masyarakat memiliki hambatan

Berikut ini adalah pertanyaan dari Fieranisa13 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Wilayah Indonesia yang berbentuk kepulauan mengakibatkan masyarakat memiliki hambatan dalam melakukan interaksi. Masyarakat di wilayah Indonesia mengembangkan kebudayaan di kepulauan masing-masing. Dengan demikian keanekaragaman masyarakat Indonesia semakin bertambah. Faktor yang melatarbelakangi bertambahnya keanekaragaman masyarakat Indonesia tersebut yaitu…A. Perbedaan kondisi alam
B. Kondisi negara kepulauan
C. Letak strategis wilayah Indonesia
D. Keadaan transportasi dan komunikasi
2. Perhatikan wacana berikut!

Kerukunan umat beragama di Indonesia mengalami kemajuan dari tahun ke tahun. Tidak hanya itu, pemerintah pun memberikan perhatian khusus untuk memperingati hari besar keagamaan di Indonesia. Perhatian pemerintah dibuktikan dengan ditetapkan hari raya umat beragama sebagai hari libur nasional.
Sumber: http://fokusjabar.com diunduh tanggal 2 Oktober 2017.

Berdasarkan kutipan berita tersebut, kerukunan umat beragama di Indonesia dapat terwujud karena rakyat Indonesia dan pemerintah telah menumbuhkan sikap…
A. toleransi
B. nasionalisme
C. menjamin kebebasan individu
D. saling menghormati hak dan kewajiban

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1 C. letak strategis wilayah indonesia

2 A. toleransi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ADRIANGEMING72 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Jul 21