11. Terdapat nilai-nilai yang dapat diteladani oleh generasi muda dari

Berikut ini adalah pertanyaan dari NUZLULIndo pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

11. Terdapat nilai-nilai yang dapat diteladani oleh generasi muda dari para tokoh perumusan dan pengesahan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945. Berikut nilai yang tidak patut dicontoh adalah ...A. Toleransi, saling menghagai dan kebersamaan.
B. Mementingkan golongannya dan komunitas pergaulannya.
C. Penuh rasa tanggung jawab, kekeluargaan 
D. Menggunakan kecerdasan, optimis untuk kemajuan

12. Dampak yang akan ditimbulkan jika kehidupan bernegara sudah menyimpang dari UUD Negara Kesatuan Republik Indonesia Tahun 1945 adalah ...
A. Mengganggu keamanan nasional
B. Negara Kesatuan berubah menjadi federasi
C. Terjadi kesenjangan sosial di masyarakat
D. Terjadi ketidakharmonisan berdampak bubarnya negara


13. Gubernur serta DPRD Provinsi bisa membuat produk hukum berupa ...
A. Undang-Undang
B. Peraturan Daerah
C. Peraturan Pemerintah Kabupaten
D. Peraturan Daerah Provinsi

14. Lembaga yang berwenang untuk menetapkan Undang-Undang Dasar Negara Kesatuan Repiblik Indonesia Tahun 1945 adalah ...
A. DPR bersama Presiden
B. Presiden bersama Mentri
C. Presiden bersama DPR
D. Majelis Permusyawaratan Rakyat

15. Berikut adalah contoh perbuatan warga negara yang tidak patuh terhadap Peraturan Perundang-undangan Nasional dalam kehidupan bermasyarakat, yaitu ...
A. Membiasakan tertib berlalu lintas
B. Tidak rusuh pada saat berdemonstrasi
C. Membayar pajak menunggu ditagih petugas
D. Menggunakan hak pilih dalam pemilu

16. Para pendiri NKRI menyepakati dasar negara republik Indonesia Pancasila pada tanggal...
A. 18 Agustus 1945 C. 17 Agustus 1945
B. 16 Agustus 1945 D. 15 Agustus 1945

17. Istilah Pancasila menurut Darji Darmodihardjo, SH sudah dikenal sejak zaman Majapahit pada abad ke-14, terdapat dalam buku...
A. Arjuna Wiwaha dan Baratayudha
B. Nagara kertagama dan Sutasoma
C. Baratayudha dan Sutasoma
D. Sutasoma dan Arjuna Wiwaha

18. Salah satu contoh sikap yang sesuai dengan Pancasila Sila Kemanusiaan yang Adil dan Beradab adalah...
A. memberi sumbangan kepada korban bencana alam
B. membina kerukunan dengan pemeluk agama Islam
C. mengutamakan musyawarah untuk mufakat
D. menjaga persatuan dan kesatuan bangsa

19. Salah satu nilai kebersamaan yang timbul dari para perumus saat melakukan rapat perumusan dasar negara adalah...
A. melindungi hak golongan minoritas
B. mengutamakan golongan mayoritas
C. menghargai orang lain yang berpendapat sama
D. mengedepankan semangat persatuan bangsa

20. Pokok-pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan UUD 1945 merupakan perwujudan dari sila-sila dalam Pancasila. Selanjutnya, pokok-pokok pikiran tersebut dijabarkan atau dijelaskan dalam Batang tubuh UUD 1945 melalui...
A. bentuk-bentuknya
B. jumlah kalimatnya
C. Alinea-alineanya
D. pasal-pasalnya

21. Makna yang terkandung dalam alinea pertama Pembukaan UUD 1945 adalah sebagai berikut kecuali...
A. bangsa Indonesia siap membantu bangsa-bangsa lain untuk merdeka
B. bangsa Indonesia memiliki keinginan untuk melepaskan diri dari penjajahan
C. bangsa Indonesia menjunjung tinggi hak kodrat dari setiap bangsa untuk merdeka
D. perjuangan bangsa Indonesia telah sampai pada saat tepat, yaitu kemerdekaan

22. Salah satu alasan dilakukannya amandemen terhadap UUD 1945 adalah UUD 1945 membentuk struktur ketatanegaraan yang bertumpu pada ...
A. DPR C. Presiden
B. MPR D. DPD

23. Keinginan bangsa Indonesia untuk ikut serta melaksanakan ketertiban dunia berdasarkan kemerdekaan dan perdamaian abadi termuat dalam pembukaan UUD 1945 aline...
A. Pertama C. Ketiga
B. kedua D. Keempat

24. Pancasila merupakan pandangan hidup bangsa Indonesia sehingga dalam kehidupan sehari-hari segala tingkah laku dan perbuatan kita harus mencerminkan nila-nilai Pancasila.
Perilaku yang mencerminkan penerapan sila kedua Pancasila dalam kehidupan masyarakat adalah...
A. membina kerukunan hidup antar sesama umat beragama
B. Mengembangkan sikap saling mencintai sesama manusia
C. Sanggup rela berkorban untuk kepentingan bangsa dan negara
D. tidak memaksakan kehendak diri sendiri kepada orang lain

25. Perhatikan nilai-nilai Pancasila berikut!
1. Suka bekerja keras
2. tidak bergaya hidup mewah
3. mencintai sesama manusia
4. Suka bermusyawarah
Perilaku yang sesuai dengan nilai-nilai Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia adalah..
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 3​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

11. B. Mementingkan golongannya dan komunitas pergaulannya.

Penjelasan :

Karena dari pilihan A sampai D hanya pilihan B yang bukan teladan dari para tokoh perumusan UUD NKRI.

12. D. Terjadi ketidakharmonisan berdampak bubarnya negara.

Penjelasan :

Jika UUD 1945 tidak dilaksanakan atau di hiraukan dan dilupakan, maka berdampak kepada negara yang jadinya tidak teratur.

13. B. Peraturan Daerah.

Penjelasan :

Peraturan daerah adalah undang undang yang di bentuk oleh Dewan perwakilan rakyat daerah.

14. D. Majelis Permusyawaratan Rakyat.

Penjelasan :

Salah satu tugas MPR adalah mengubah dan menetapkan Undang-undang Dasar.

15. C. Membayar pajak menunggu ditagih petugas.

Penjelasan :

Membayar pajak merupakan salah satu peraturan perundang-undangan yang harus dilaksanakan atau dibayar tepat waktu dan tanpa harus ditagih.

16. C. 17 Agustus 1945.

Penjelasan :

Para pendiri negara Republik Indonesia menyepakati dasar negara pada tanggal 18

Agustus 1945, tepatnya pada sidang pengesahan UUD 1945 oleh Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia (PPKI).

17. B. Nagara kertagama dan Kitab Sutasoma.

Penjelasan :

Istilah Pancasila sudah ada sejak zaman Kerajaan Majapahit sekitar abad 14, Di mana yang tertuang pada kitab Negarakertagama karangan Empu Prapanca pada 1365 dan Kitab Sutasoma karya Empu Tantular.

18. A. memberi sumbangan kepada korban bencana alam.

Penjelasan :

Memberi sumbangan kepada korban bencana alam merupakan perilaku yang masuk kedalam nilai kemanusiaan, yaitu memperlakukan manusia sesuai dengan martabatnya dan membantu orang lain dengan rasa sebagai sesama manusia.

19. C. Menghargai orang lain yang berpendapat sama.

Penjelasan :

Karena pada saat itu mereka sedang melaksanakan rapat untuk perumusan dasar negara yang dari berbagai pendapat akan dijadikan satu. (menurut saya)

20. D. Pasal-pasalnya.

Penjelasan :

Pokok-pokok pikiran dari Pembukaan UUD 1945 tidak lain adalah Pancasila, yang merupakan dasar negara Indonesia.Pokok pikiran Pembukaan UUD 1945 itu yang kemudian dijabarkan dalam pasal-pasalnya.

Penjelasan:

Maaf ya..., saya hanya bisa membantu sampai nomor 20 saja, Semoga membantu...

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ipinsawu dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 15 Feb 22