Pancasila dapat dimulai dari kehidupan sehari-hari seperti di dalam lingkungan

Berikut ini adalah pertanyaan dari cgracesella pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Pancasila dapat dimulai dari kehidupan sehari-hari seperti di dalam lingkungan keluarga lingkungan sekolah lingkungan masyarakat dan lingkungan berbangsa dan bernegara contoh konkrit sesuai dengan situasi saat ini​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Situasi saat ini merupakan situasi pandemi covid-19 dimana semua orang mengalami kesusahan dan kesulitan dalam menjalankan kegiatan ekonomi nya dikarenakan oleh virus yang mudah menyebar tersebut. Penerapan dan contoh kongkrit sesuai denga situasi pandemi saat ini yaitu

  1. Membantu sesama pasien covid yang sedang kesulitan dalam mencari tabung gas oksigen untuk keperluan pernafasan nya
  2. Menolong sesama dengan cara memakai masker, agar yang lain juga terlindungi dari virus covid-19, hal tersebut dapat dikatakan sebagai kepedulian kita terhadap sesama
  3. Membantu sesama saat masa pandemi tersebut dengan berbagi makanan, minuman yang bersih , agar orang yang kesulitan dalam menjalankan aktivitas ekonomi nya dapat terbantu dengan adanya kegiatan tolong menolong

Penjelasan:

Pancasila merupakan dasar negara Indonesia yang terdiri atas lima point penting yang sangat melekat dan menyentuh nilai nilai kehidupan dalam berbangsa dan bernegara, yaitu nilai ketuhanan yang mencakup sila pertama, nilai kemanusiaan yang mencakup sila ke dua, nilai kesatuan yang mencakup sila ke tiga, nilai kerakyatan yang mencakup sila ke empat, dan nilai keadilan yang mencakup sila ke lima.

Pancasila sangat perlu diterapkan saat era masa pandemi covid-19 saat ini, dan situasi saat ini merupakan situasi darurat , dimana sesama manusia harus saling peduli, dan sudah banyak orang yang kita lihat telah saling membantu sesama di masa pandemi ini. Hal tersebut berkaitan dengan adanya nilai kemanusiaan yang tercantum dalam sila ke dua pancasila yang memiliki nilai kemanusiaan dan nilai kepedulian terhadap sesama.

Pelajari lebih lanjut tentang penerapan pancasila di situasi saat ini yomemimo.com/tugas/42690858

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 3boysysj104 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 01 Jan 22