apa yang dapat kalian lakukan untuk mengamalkan nilai nilai sila

Berikut ini adalah pertanyaan dari a33725697 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa yang dapat kalian lakukan untuk mengamalkan nilai nilai sila pancasila di sekolah sebutkan 5​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

  1. Sila Pertama: berdoa sebelum belajar, membaca memahami dan mengamalkan kitab suci sesuai dengan ajarannya.
  2. Sila kedua: menghargai hak teman-teman di kelas.
  3. Sila ketiga: menjaga persatuan dan keamanan di lingkunan sekolah.
  4. Sila keempat: belajar kelompok, bermusyawarah dalam menyelesaikan permasalahan pertemanan.
  5. Sila kelima: setia kawan, menolong tanpa pamrih, dan tidak mencontek saat ujian

Penjelasan:

semoga membantu

Jawaban:Sila Pertama: berdoa sebelum belajar, membaca memahami dan mengamalkan kitab suci sesuai dengan ajarannya.Sila kedua: menghargai hak teman-teman di kelas.Sila ketiga: menjaga persatuan dan keamanan di lingkunan sekolah.Sila keempat: belajar kelompok, bermusyawarah dalam menyelesaikan permasalahan pertemanan.Sila kelima: setia kawan, menolong tanpa pamrih, dan tidak mencontek saat ujianPenjelasan:semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ferdiridho584 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 03 Dec 21