Berikut ini adalah pertanyaan dari Chiakie pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Sumber daya alam adalah kekayaan alam yang bisa digunakan untuk memenuhi kebutuhan hidup. Sumber daya alam berperan penting dalam pemenuhan hidup manusia. Tak bisa dipungkiri, pada jaman modern seperti sekarang ini, manusia banyak bergantung pada potensi sumber daya alam yang ada. Sumber daya alam yang ada di Negara Indonesia tidak terbatas pada kekayaan hayati saja. Di berbagai daerah di Indonesia juga dikenal sebagai penghasil berbagai sumber daya alam non hayati seperti berbagai jenis bahan tambang. Dengan melimpahnya sumber daya alam yang dimiliki Negara Indonesia, sudah seharusnya kita bersyukur atas limpahan Allah SWT. Perilaku dalam teks tersebut yang sesuai dengan pengamalan Sila Pancasila, yang berbunyi
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
sila pertama yang berbunyi Ketuhanan Yang Maha Esa
Penjelasan:
karena terdapat kalimat bersyukur kepada Allah SWT yaitu "Dengan melimpahnya sumber daya alam yang dimiliki Negara Indonesia, sudah seharusnya kita bersyukur atas limpahan Allah SWT."
semoga membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh faalpur08 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 10 Jul 22