Berikan alasan kamu dengan adanya Daerah Istimewa Yogyakarta dan Aceh​

Berikut ini adalah pertanyaan dari indahsafitri220020 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Berikan alasan kamu dengan adanya Daerah Istimewa Yogyakarta dan Aceh​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Di Indonesia terdapat daerah yang memiliki status keistimewaan, yaitu Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) dan Daerah Istimewa Aceh (DIA).

Yogyakarta dijadikan sebagai daerah istimewa pada 1945, sedangkan Aceh pada 1959.

Tahukah kamu mengapa Yogyakarta dan Aceh dijadikan sebagai daerah istimewa?

Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY)

DIY adalah satu daerah otonom setingkat provinsi yang ada di Indonesia.

Dilansir situs resmi Kementerian Sekretari Negara (Kemensesneg), DIY merupakan peleburan Negara Kesatuan Yogyakarta dengan Negara Kadipaten Pakualam. DIY terletak dibagian selatan Pulau Jawa yang berpatasan dengan Provinsi Jawa Tengah dan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ra0840420 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 13 Jul 21