8. Tokoh pada gambar tersebut merupakan salah satu tokoh pendiri

Berikut ini adalah pertanyaan dari ayuecharatrijk pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

8. Tokoh pada gambar tersebut merupakan salah satu tokoh pendiri Konferensi Asia- Afrika yang berasal dari Negara ...A. India
B. Sri Lanka
C. Myanmar
D. Indonesia

gambarnya ada disana ya, maaf lupa foto :)​
8. Tokoh pada gambar tersebut merupakan salah satu tokoh pendiri Konferensi Asia- Afrika yang berasal dari Negara ... A. India B. Sri Lanka C. Myanmar D. Indonesiagambarnya ada disana ya, maaf lupa foto :)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Indonesia merupakan pemrakarsa penyelenggaraan konferensi asia-afrika (KAA). KAA adalah pertemuan antara negara-negara benua Asia dan Benua Afrika. Pada waktu itu negara-negara tersebut kebanyakan baru merdeka. Negara-negara tersebut berkumpul untuk menghasilkan Beberapa kesepakatan. Salah satunya adalah untuk mewujudkan perdamaian dunia. KAA diselenggarakan di Bandung Jawa Barat merupakan salah satu wujud politik bebas aktif Indonesia dalam tingkat Internasional. KAA merupakan salah satu upaya mewujudkan perdamaian dunia.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh selviana4680 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 02 Aug 22