Berikut ini adalah pertanyaan dari CelineThea pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Salah satu arti penting Pancasila yaitu ...(2 Poin)
A. Pancasila menempatkan manusia dalam keluhuran harkat dan martabatnya sebagai makhluk ciptaan Tuhan Yang Maha Esa
B. Semua hukum atau peraturan yang berlaku di Indonesia harus bersumber dari Pancasila
C. Memberikan arah, tujuan, sekaligus menjadi pendorong dalam upaya pencapaian tujuan bangsa
D. Segala aktivitas sehari-hari bangsa Indonesia harus sesuai dengan nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila
A. Pancasila menempatkan manusia dalam keluhuran harkat dan martabatnya sebagai makhluk ciptaan Tuhan Yang Maha Esa
B. Semua hukum atau peraturan yang berlaku di Indonesia harus bersumber dari Pancasila
C. Memberikan arah, tujuan, sekaligus menjadi pendorong dalam upaya pencapaian tujuan bangsa
D. Segala aktivitas sehari-hari bangsa Indonesia harus sesuai dengan nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
C memberikan arah,tujuan, sekaligus pendorong dalam upaya pencapaian tujuan bangsa
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bryanraflyansah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 02 Mar 22