Berikut ini adalah pertanyaan dari nurhalizapatty1301 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Perhatikan tabel berikut !1. Menjaga keseimbangan antara hak dan kewajiban
2. Bersifat hemat dan gemar menabung
3. Mengembangkan perbuatan baik atau berbudi luhur
4. Rela berkorban untuk kepentingan bangsa dan negara
Nilai nilai yg sesuai dg sila 3 pancasila ditunjukkan oleh nomor
2. Bersifat hemat dan gemar menabung
3. Mengembangkan perbuatan baik atau berbudi luhur
4. Rela berkorban untuk kepentingan bangsa dan negara
Nilai nilai yg sesuai dg sila 3 pancasila ditunjukkan oleh nomor
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
nomor 4... karena sila ke 3 berbunyi persatuan indonesia... jadi harus rela berkorban untuk kepentingan bangsa dan negara untuk mencapai persatuan yang berdaulat...
Penjelasan:
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh librario63 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 29 Jul 21