Berikut ini adalah pertanyaan dari nurintanandi80 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
A.luas dan letak wilayah kota makassar
jawab:Makassar memiliki wilayah seluas 128,18 km².
kota makassar termasuk ibukota propinsi sulawesi
selatan.dan termasuk pembagian waktu WITA
B.Jumplah penduduk:
jawab:2019:penduduk kota makassar ada 1.508 juta jiwa
pada tahyn 2021 ada 237,6 juta jiwa
C.Keadaan alam
Secara geografis, wilayah sulawesi selatan (makasar) merupakan perbatasan Antara sulawesi selatan, dengan selat sulawesi. Secara astronomis wilayah sulawesi selatan terletak Pada 0°12' LS, sampai 8° LU, dan 116°48' BB sampai 121°36' BT.
D.Potensi unggulan daerah
- potensi nilai budaya
-potensi agama
-potensi kelautan
-pendidikan
-pembangunan
Semoga membantumu
Arigato gozaimas☆☆
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ifahsilaardiana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 01 Aug 21