QUIZzzz!!1. Apa itu Keberagaman?2. Sebutkan contoh keberagaman di Indonesia! (paling

Berikut ini adalah pertanyaan dari nurulfathiyazaahira pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

QUIZzzz!!1. Apa itu Keberagaman?

2. Sebutkan contoh keberagaman di Indonesia! (paling sedikit 5)

3. Sebutkan penyebab adanya keberagaman di Indonesia! (paling sedikit 3)

4. Apa arti dr Bhinneka Tunggal Ika?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ

﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣

JAWABAN

✎ Apa yang dimaksud keberagaman?

Keberagaman adalah suatu aneka yang bermacam-macam baik itu suku, budaya, ras, dan golongan terutama yang terdapat di Indonesia.

✎ Sebutkan contoh keberagaman di Indonesia! (Minimal 5)

  • Suku bangsa
  • Ras
  • Golongan
  • Agama/Kepercayaan
  • Tarian daerah
  • Pakaian adat
  • Alat Musik

✎ Sebutkan penyebab adanya keberagaman di Indonesia! (Minimal 3)

  • Turun temurun dari nenek moyang
  • Letak strategis Indonesia
  • Kondisi alam Indonesia

✎ Apa arti dari Bhinneka Tunggal Ika?

Arti dari Bhinneka Tunggal Ika adalah berbeda-beda tetapi tetap satu jua, Yang berarti bahwa Masyarakat Indonesia harus saling bertoleransi dan menghormati antar sesama misalnya :

  • Berbedanya suku bangsa
  • Berbedanya agama/kepercayaan
  • Berbedanya ras
  • Berbedanya golongan/kelompok

﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣

PEMBAHASAN

Keberagaman di Indonesia perlu kita jaga, Karena keberagaman adalah salah satu ciri khas kita. Di Indonesia banyak sekali keberagaman yang diantaranya adalah suku bangsa yang berbeda-beda, ras, golongan, agama/kepercayaan, tarian daerah, pakaian adat, serta alat musik yang bermacam-macam daerah.

Agama yang dianut dan dipercayai di Indonesia ada 6 yaitu :

  1. Islam
  2. Kristen Protestan
  3. Kristen Katolik
  4. Buddha
  5. Hindu
  6. Konghucu

Bagaimanakah keberagaman di Indonesia itu sangat beragam? Berikut penyebab-penyebab terjadinya keberagaman di Indonesia diantaranya adalah :

  1. Turun temurun dari nenek moyang
  2. Letak strategis Indonesia
  3. Kondisi alam Indonesia

Turun temurun dari nenek moyang kita yang dahulu adalah penyebab dari keragaman Indonesia. Indonesia juga merupakan negara yang letaknya strategis diantara dua benua dan dua samudra yaitu Benua Asia dan Benua Australia, serta Samudra Hindia dan Samudra Pasifik. Tidak hanya keduanya tersebut, Melainkan kondisi alam Indonesia juga merupakan keberagaman di Indonesia.

Lalu, Apakah semboyan dari keragaman tersebut? Berikut semboyan di Indonesia yang berkaitan dengan keberagaman yaitu :

\red{\boxed{ \tt BHINNEKA \: TUNGGAL \: IKA }}

Artinya :

Berbeda-beda tetapi tetap satu jua

Yang mengartikan bahwa masyarakat/rakyat Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) harus bisa menerapkan persatuan dan kesatuan serta kerukunan, toleransi, dan saling menghormati walaupun adanya perbedaan. Baik toleransi terhadap suku bangsa, agama, ras, budaya, ataupun golongan dan kelompok.

Indonesia adalah negara persatuan dan kesatuan, Serta kita masyarakat/rakyat harus bisa berperilaku baik dan sopan terhadap sesama.

﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣

PELAJARI LEBIH LANJUT

Pengertian ras

yomemimo.com/tugas/100100

Pengertian golongan

yomemimo.com/tugas/69429

Pengertian Suku Bangsa

yomemimo.com/tugas/13345505

﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣

DETAIL JAWABAN

VAK : PPKN

Kelas : 7

Kode Kategorisasi : 7.9.4

Kode Soal :

Entitas : Bab 4 - Pembelajaran Keregaman Suku, Agama, Ras, dan Antargolongan dalam Bingkai Bhinneka Tunggal Ika

Kata Kunci : Keberagaman, Bhinneka Tunggal Ika, Suku Bangsa, Ras, Golongan, Semboyan bangsa, NKRI, Agama, Kepercayaan, Penyebab Keberagaman, Jenis Keragaman, Tarian daerah, Pakaian adat, Alat musik, Letak strategis Indonesia

﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣﹣

الْحَمْدُ لِلَّهِ رَبِِّ الْعَالَمِينَ

وَالسَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ

#JadiSukses

[tex] \huge{ \purple{ \mathfrak{Assalamu'alaikum}}}[/tex]Halo kakak semua, saya akan jawab soal ini yah ^^[tex] \huge{ \orange{ \mathfrak{Jawaban}}}[/tex]Jawaban nomor 1 :Keberagaman adalah suatu keadaan dimana terdapat banyak perbedaan dalam masyarakat.Perbedaan dapat dilihat dari segi Suku,Bahasa,Daerah,Agama,Ras dan lain lain.Perbedaan ini merupakan kekayaan bangsa Indonesia yg patut kita syukuri.Perbedaan keberagaman yg ada dalam masyarakat merupakan unsur pemersatu bangsa.Keberagaman juga dapat menumbuhkan sikap nasionalisme dan rasa Toleransi pada sesama.Jawaban Nomor 2 :Bahasa Daerah : Bahasa Daerah Indonesia Berbeda beda, Contohnya Masyarakat Jawa Berbicara dengan bahasa Krama, orang sunda Bahasa Sunda.Beragam Bahasa Daerah yg ada di Indonesia, Ini salah satu keberagaman Di Indonesia.Agama :Indonesia memiliki beragam Agama, Contohnya Agama Islam,Katholik,Hindu,Budha,Kristen,Kong Hu Chu.Kebanyakan dari Masyarakat Indonesia menganut Agama Kristen, sebanyak 31% orang Di seluruh Indonesia yg menganutnya.Ras:Ras di Indonesia berbeda beda, Seperti ras Mongoloid, Melanoid , Kaukasoid dll.Keberagaman ras membuat fisik dan rupa kita menjadi berbeda beda.Budaya:Budaya Di Indonesia sangat beragam, Contohnya Masyarakat jawa menerapkan Tradisi Nya sendiri, Ada tradisi Ngaben, ada pula Tradisi Lainya.Tarian:Terakhir adalah keberagaman Tarian di Indonesia, Indonesia memiliki beragam Tarian dari masing masing provinsi.Contoh ada tari Merak dari Jawa Barat.Jawaban Nomor 3:Budaya Asing Yg masuk ke Indonesia.Budaya Asing Adalah budaya dari luar Indonesia yg datang dari Negara lain.Faktor Geografi.Luas wilayah Indonesia yg besar menyebabkan Indonesia memiliki Beragam Perbedaan yg adaFaktor Iklim.Indonesia memiliki Iklim Tropis, yang berarti memiliki 2 musim , yaitu hujan dan kemarau.Jawaban Nomor 4 :Arti nya adalah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh NightMare2008 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 05 Aug 21