Berikut yang merupakan manfaat persatuan dan kesatuan dalam kehidupan masyarakat

Berikut ini adalah pertanyaan dari ririnjepara08 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Berikut yang merupakan manfaat persatuan dan kesatuan dalam kehidupan masyarakat negara kesatuan Republik Indonesia NKRI adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Manfaat Persatuan dan Kesatuan

1. Bisa mengatasi semua perbedaan yang timbul dengan penuh kesadaran.

2. Pembangunan nasional akan berjalan lebih lancar, aman, dan baik.

3. Bangsa Indonesia akan lebih mudah untuk maju dalam berbagai hal.

4. Mempermudah untuk mencapai tujuan nasional, yaitu tujuan yang tertuang dalam pembukaan UUD 1945 alinea keempat.

5. Menciptakan suasana yang aman, damai, dan tenteram dalam negara karena setiap orang menunjukkan sikap solidaritas, setia kawan, dan toleran yang tinggi.

6. Agar tidak terjadi perbedaan yang menonjol antarmanusia.

7. Supaya tidak terjadi perpecahan bangsa dan keutuhan terus terjaga.

8. Supaya keutuhan dan keamanan NKRI tetap terjaga

9. Pergaulan antarsesama akan lebih akrab dan rukun.

10. Memperkuat jati diri Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).

Penjelasan:

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh melindanovisafitri dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 29 Jul 21