Pandangan hidup bagi suatu bangsa merupakan hal yang sangat penting

Berikut ini adalah pertanyaan dari aleen232424 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pandangan hidup bagi suatu bangsa merupakan hal yang sangat penting dalam hal menjaga kelangsungan dan kelestarian bangsa. Hal ini sangat disadari oleh para pendiri negara , seperti pidato yang pernah disampaikan oleh Mr.Moh Yamin pada tanggal…. *A. 27 mei 1945
B. 28 mei 1945
C. 29 mei 1945
D. 30 mei 1945​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

C.29 mei 1945

Penjelasan:

Pada tanggal 29 Mei 1945 Mr. Mohammad Yamin menyampaikan usul dasar negara dihadapan sidang pleno BPUPKI baik dalam pidato maupun secara tertulis yang disampaikan kepada BPUPKI.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sitibudoyo dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 10 Jan 22