AKTIVITAS BELAJAR 3 Jurnal harian yang berkaitan dengan Pengamalan Cinta

Berikut ini adalah pertanyaan dari hvecaa pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

AKTIVITAS BELAJAR 3 Jurnal harian yang berkaitan dengan Pengamalan Cinta NKRI dalam konteks Sengketa Batas Wilayah. Kegiata dimulai selama 1 minggu (7 hari) dari hari Senin - Minggu (18 s.d. 24 April 2022) Contoh: Hari/Tanggal Senin/28 September 2020 Waktu Pagi hari Tempat Deskrpsi Kegitan Deskrpsi Kegitan Di rumah Update status di Facebook dengan tema "Aku bangga menjadi warga NKRI. Isi jurnal harian kalian pada kolom di bawah ini!tolong bantu jawab kak..​
AKTIVITAS BELAJAR 3 Jurnal harian yang berkaitan dengan Pengamalan Cinta NKRI dalam konteks Sengketa Batas Wilayah. Kegiata dimulai selama 1 minggu (7 hari) dari hari Senin - Minggu (18 s.d. 24 April 2022) Contoh: Hari/Tanggal Senin/28 September 2020 Waktu Pagi hari Tempat Deskrpsi Kegitan Deskrpsi Kegitan Di rumah Update status di Facebook dengan tema

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Sesuai dengan contoh, maka isi jurnal pada hari senin tanggal 18 April 2022 adalah :

Hari/Tanggal                        : Senin/18 April 2022.

Waktu                                    : Pagi hari.

Tempat deskripsi kegiatan : Di sekolah.

Deskripsi kegiatan              : Melakukan upacara pada bendera merah

                                                putih dan membacakan Pancasila.

-----------------------------------------------------------------------------------------------------

Hari/Tanggal                        : Selasa/19 April 2022.

Waktu                                    : Siang hari.

Tempat deskripsi kegiatan : Di sekolah.

Deskripsi kegiatan              : Melakukan kerja bakti membersihkan

                                                fasilitas umum sekitar sekolah (halte bus).

-----------------------------------------------------------------------------------------------------

Hari/Tanggal                        : Rabu/20 April 2022.

Waktu                                    : Malam hari.

Tempat deskripsi kegiatan : Di rumah.

Deskripsi kegiatan              : Melakukan shalat isya berjamaan.

-----------------------------------------------------------------------------------------------------

Hari/Tanggal                        : Kamis/21 April 2022.

Waktu                                    : Sore hari.

Tempat deskripsi kegiatan : Di taman bermain.

Deskripsi kegiatan              : Membantu adik yang terjatuh dari ayunan.

-----------------------------------------------------------------------------------------------------

Hari/Tanggal                        : Jumat/22 April 2022.

Waktu                                    : Siang hari.

Tempat deskripsi kegiatan : Di masjid dekat rumah.

Deskripsi kegiatan              : Melakukan shalat Jumat di masjid tepat  

                                                waktu dan berjamaah.

-----------------------------------------------------------------------------------------------------

Hari/Tanggal                        : Sabtu/23 April 2022.

Waktu                                    : Siang hari.

Tempat deskripsi kegiatan : Di aula sekolah.

Deskripsi kegiatan              : Mengikuti Tari Saman sebagai tarian  

                                                pembuka pada acara sekolah.

-----------------------------------------------------------------------------------------------------

Hari/Tanggal                        : Minggu/24 April 2022.

Waktu                                    : Siang hari.

Tempat deskripsi kegiatan : Di supermarket.

Deskripsi kegiatan              : Berbelanja dengan memilih produk yang

                                                dibuat oleh UMKM lokal.

Pembahasan:

Sebagai warga negara yang baik kita harus senantiasa mencintai dan menjaga kesatuan NKRI. Beberapa bentuk tindakan yang mencerminkan rasa cinta terhadap NKRI adalah :

  • Bangga dengan produk buatan Indonesia.
  • Bertakwa dan berbuat baik kepada Tuhan YME.
  • Menjaga fasilitas umum.
  • Berbuat baik kepada orang lain.
  • Melestarikan kebudayaan Indonesia.
  • Tidak membuang sampah sembarangan.
  • Bangga sebagai bangsa Indonesia.

Pelajari lebih lanjut

Contoh tindakan cinta terhadap NKRI dapat dipelajarii di yomemimo.com/tugas/11077276?

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh resitaana95 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 24 Jul 22