Berikut ini adalah pertanyaan dari rizal5696 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
kas (D) dan penjualan (K)
Penjelasan:
~Jurnal penerimaan kas adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat transaksi yang diterima oleh suatu bisnis dari sumber manapun.
~ Pada kasus diatas dimana terdapat jumlah untuk kolom kas Rp.4.400.000 dan kolom penjualan Rp. 30.000.000 jadi, jurnal yang diposting ke dalam buku besar utama adalah Kas bertambah di sisi debit dan penjualan bertambah disisi kredit.
~ kategori yang termasuk ke dalam penerimaan kas:
- Penyetoran modal dari pemilik berupa kas.
- Penjualan tunai.
- Penerimaan pembayaran piutang dan potongan penjualan.
- Retur pembelian yang sebelumnya dibeli tunai.
- Pendapatan di luar usaha.
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yuvita12 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 02 Jun 22