Pada akhir abad XIX mulai mengurangi praktik eksploitasi di indonesia.

Berikut ini adalah pertanyaan dari adheafni345 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pada akhir abad XIX mulai mengurangi praktik eksploitasi di indonesia. Kondisi tersebut terjadi karena

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pemerintah kolonial Belanda mulai mengurangi praktik eksploitasi yang sering dilakukan sebelum akhir abad XIX. Hal ini dikarenakan banyaknya kritik pertentangan yang disebabkan penyelenggaraan sistem tanam paksa atau cultuurstelsel (1830-1870) yang dianggap sangat merugikan rakyat pribumi

Maaf klo salah :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kamuntai8 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 29 Apr 22