apa yang dimaksud tokoh tambahan​

Berikut ini adalah pertanyaan dari taufiqkurrohman21 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa yang dimaksud tokoh tambahan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

tokoh tambahan merupakan tokoh yang dimunculkan sesekali atau beberapa kali dalam cerita dan digunakan penulis untuk menghidupkan cerita agar lebih menarik.

Penjelasan:

Sementara tokoh tambahan merupakan tokoh yang dimunculkan hanya sekali atau beberapa kali dalam suatu cerita. Seorang tokoh cerita dapat disebut tokoh tambahan karena muncul lebih sedikit daripada tokoh utama, dan biasanya memiliki karakter sebagai penengah di antara tokoh utama.

Tokoh utama adalah tokoh yang mempunyai peran penting dalam cerita. - Tokoh tambahan adalah tokoh yang tidak sering muncul dan hanya sebagai pelengkap dalam alur cerita

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ramadhaniaasyifa23 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 28 Jun 22