Apakah hukum perdata itu? Jelaskan pula mengenai beberapa teori mengenai

Berikut ini adalah pertanyaan dari mariashasya11641 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apakah hukum perdata itu? Jelaskan pula mengenai beberapa teori mengenai keberlakuanKUHPerdata di Indonesia!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Hukum perdata merupakan hukum yang mengatur tentang privasi seseorang dalam hidup berbangsa dan bernegara atau biasa dikenal dengan hukum privat, orang yang melanggar hukum perdata akan di pidana.

Teori keberlakuan KUHP merupakan perlakuan KUHP tersebut kepada orang dan ruang tertentu.

Pembahasan

Hukum merupakan seperangkat kaidah yang mengatur kehidupan manusia dalam bernegara, berbangsa ataupun beragama. Salah satu hukum ang ada di indonesia yaitu hukum perdata. Hukum perdata merupakan hukum yang mengatur tentang privasi seseorang seperti hak, harta benda dan kaitannya individu satu dengan yang lain. Hukum perdata juga mengatur tentang kepentingan perorangan dalam hal hidup bernegara dan berbangsa. Oleh sebab itu hukum perdata sering kali disebut dengan hukum privat.

Menurut KBBI keberlakuan sendiri berarti perihal berlaku seseorang terhadap sesuatu. Sedangkan KUHP merupakan landasan hukum perdata di Indonesia. Teori keberlakuan KUHP pada dasarnya merupakan perlakuan hukum terhadap seseorang. Keberlakuan KUHP dibatasi pada orang tertentu dan dalam ruang yang tertentu pula. Misalnya pada pelanggaran HAM maka KUHP berlaku pada orang yang melakukan pelanggaran Ham.

Pelajari lebih lanjut

Perbedaan hukum perdata dan hukum acara perdataterdapat padayomemimo.com/tugas/13721715

#BelajarBersamaBrainly#SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hatemonday dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 15 Aug 22