Ius soli dan ius sanguinis beserta contohnya !

Berikut ini adalah pertanyaan dari hastabray3151 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Ius soli dan ius sanguinis beserta contohnya !

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

-lus Soli adalah hak untuk mendapatkan kewarganegaraan berdasarkan tempat lahir di suatu wilayah atau negara.

-lus Sanguinis adalah hak mendapatkan kewarganegaraan berdasarkan asas keturunan atau pertalian darah.

Contoh Kasus lus Soli Seseorang yang dilahirkan di Negara Indonesia, akan menjadi warga Negara Indonesia walaupun orang tuanya dari Negara Belanda. Asas ini dianut oleh Negara Inggris, Mesir dan Amerika.

Contoh Kasus lus Sanguinis Asas yang menentukan kewarganegaraan seseorang menurut pertalian darah atau keturunan dari orang yang bersangkutan. Jadi yang menentukan kewarganegaraan seseorang ialah kewarganegaraan orang tua dengan tidak mengindahkan dimana ia sendiri dan orang tuanya berada dan dilahirkan.

Contoh seseorang yang dilahirkan di Negara Indonesia, tetapi orang tuanya warga Negara Belanda, maka orang tersebut tetap menjadi warga Negara Belanda. (dianut di Negara

MAAF Jika Salah Terserah Anda Mau Ikut Ini Atau Tidak Mana Yang Anda Anggap Benar Atau Tidak

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh abduljulian dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 22 May 22