Berbagai bentuk penyimpangan terhadap konstitusi uud 1945 telah terjadi pada

Berikut ini adalah pertanyaan dari zuwita598 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Berbagai bentuk penyimpangan terhadap konstitusi uud 1945 telah terjadi pada masa pemerintahan demokrasi terpimpin. Yang bukan termasuk penyimpangan-penyimpangan tersebut adalah .....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Berbagai bentuk penyimpangan terhadap konstitusi uud 1945 telah terjadi pada masa pemerintahan demokrasi terpimpin. Yang bukan termasuk penyimpangan-penyimpangan tersebut adalah .....

Kuatnya peranan parlemen

Berikut beberapa penyimpangan pada masa demokrasi terpimpin

1) Sistem kepartaian menjadi tidak jelas dan para pemimpin partai banyak yang dipenjarakan.

2) Peranan lemah, bahkan akhirnya dibubarkan oleh Presiden, kemudian pembentukan DPR-GR.

3) Jaminan HAM lemah.

4) Terjadi sentralisasi kekuasaan.

5) Terbatasnya peran pers. Kebijakan politik luar negeri memihak RRT (Blok Timur) yang kejadian

6) peristiwa Gerakan 30 September 1965 oleh PKI.

Penjelasan:

Mohon Maaf Kalau ada Kesalahan

Semoga Bermanfaat

Aamin YRA

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fitawiendyt dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 02 Jun 22