Berikut ini adalah pertanyaan dari allarati1998 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Tantangan dan hambatan yang dihadapi oleh bangsa indonesia pada saat ini ialah :
- Rendahnya kualitas sumber daya manusia.
- Tingkat pegangguran dan kemiskinan yang meningkat.
- Terdapat banyak praktek KKN (Korupsi Kolusi dan Nepotisme)
- Dampak Pandemi Covid-19
Solusi yang dapat mengurangi tantangan dan hambatan bangsa indonesia pada saat ini :
- Meningatkan kualitas sumber daya manusia dengan cara sering melakukan seminar serta pelatihan agar masyarakat Indonesia menjadi lebih produktif dan memiliki kualitas SDM yang memadai.
- Mempersiapkan pendidikan serta pelatihan untuk pekerjaan yang sesuai dengan lapangan kerja yang tersedia.
- Mengadakan event atau mensponsori workshop, penyuluhan, dan sebagainya untuk mendukung pemberantasan KKN.
- Lebih waspada serta lebih memperhatikan protokol kesehatan sesuai dengan anjuran pemerintah dan WHO.
Pembahasan :
Identitas fundamental adalah hal pokok, yang artinya penunjang atau pondasi dari suatu identitas. Identitas fundamental ini memiliki peran yang sangat penting bagi kehidupan berbangsa dan bernegara. Identitas ini meliputi dasar negara, falsafah serta ideologi.
Identitas Instrumental adalah hal yang dapat diartikan sebagai alat atau media, contoh yang dapat diberikan yaitu UUD 1945.
Identitas Alamiah adalah identitas yang besifat alami yang tercipta atas kuasa Tuhan yang Maha Esa. Hal ini meliputi Negara indonesia yang terdiri atas ribuan pulau.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut tentang materi identitas nasional pada yomemimo.com/tugas/46327919?referrer=searchResults
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 15 Aug 22