1. salah satu penyebab keberagaman masyarakat Indonesia disebabkan letak strategis

Berikut ini adalah pertanyaan dari markelii pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. salah satu penyebab keberagaman masyarakat Indonesia disebabkan letak strategis wilayah Indonesia. jelaskan tentang letak strategis di wilayah Indonesia!2. salah satu penyebab keberagaman masyarakat Indonesia disebabkan oleh penerimaan masyarakat terhadap perubahan. jelaskan tentang penerimaan masyarakat terhadap perubahan!

3. sebutkan 4 contoh suku bangsa yang berada di pulau sumatera!

4. sebutkan 4 contoh nama bangsa daerah yang menggunakan bahasa tersebut!

5. jelaskan secara singkat sejarah masuknya agama-agama yang berkembang di Indonesia!

mohon kerjasamanya kak ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.keberagaman yang terjadi karena

letak strategis Indonesia adalah perbedaan budaya dan bahasa dan juga agama, karena letak yang strategis memungkinkan bahasa dan budaya dipengaruhi oleh budaya dan bahasa asing

2.penerimaan masyarakat terhadap perubahan artinya masyarakat menerima perbedaan budaya, teknologi maupun tren masa kini yang sangat berbeda dengan masa sebelumnya

3.suku batak

suku minang

suku Melayu

suku sampan

4. bahasa Batak=Toba

bahasa suku Minang=Minangkabau

bahasa suku Melayu=Melayu

5.negara lain tidak hanya berdagang ke Indonesia melainkan melainkan juga menyebarkan agama

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aminatussadiyah549 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 03 May 22