Berikut ini adalah pertanyaan dari belasafira6918 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Dalam mewujudkan cita-cita persatuan, para pemuda menyadari perlunya kebersamaan, saling menghargai, dan musyawarah untuk mencapai mufakat. Setelah pelaksanaan Sumpah Pemuda pada 1928, para pemuda memperjuangkan kemerdekaan Indonesia tidak hanya mengandalkan perjuangan fisik, tetapi melalui musyawarah dan cara demokratis, misalnya dengan menyuarakan kepentingan bangsa melalui volksraad.Dari uraian diatas dapat disimpulkan bahwa ....A. volksraad merupakan media yang tepat untuk menyalurkan aspirasi para pemuda
B. Kongres Pemuda hanya mewakili aspirasi dari golongan pemuda dari jawa
C. pelaksanaan musyawarah menentukan hasil keputusan dalam Kongres Pemuda
D. pelaksanaan Sumpah Pemuda telah menerapkan sistem demokrasi yang baik
tolong d bntu yh kak plss:)
B. Kongres Pemuda hanya mewakili aspirasi dari golongan pemuda dari jawa
C. pelaksanaan musyawarah menentukan hasil keputusan dalam Kongres Pemuda
D. pelaksanaan Sumpah Pemuda telah menerapkan sistem demokrasi yang baik
tolong d bntu yh kak plss:)
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
C. pelaksanaan musyawarah menentukan hasil keputusan dalam kongres pemuda
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh cahyonoerik69 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 31 May 22