Sebutkan aturan yang ada di sekolah!

Berikut ini adalah pertanyaan dari KingOfArt pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan aturan yang ada di sekolah!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Soal :

Sebutkan aturan yang ada di sekolah!

Jawaban :

  1. Datang tepat waktu / tidak terlambat.
  2. Selalu memakai seragam sesuai aturan.
  3. Membuang sampah pada tempatnya.
  4. Selalu melaksanakan piket ( jika ada )
  5. Menghormati semua guru.
  6. Tidak boleh makan makanan sembarangan.
  7. Tidak keluar kelas ,,kecuali diperintah oleh guru.
  8. Selalu menjaga kebersihan kelas dan kawasan sekolah.
  9. Tertib saat belajar.
  10. Izin ketika ingin untuk ketoilet / kamar mandi.
  11. Menjaga nama baik sekolah.
  12. Tertib akan apapun.
  13. Tidak mengejek /membully guru / murid.

-.-.-.-.-.-.-.-.-.-.-.-.-.-.-.-.-.-.-.-.-.-.-.-.

Nt : Maaf cuma sedikit TvT.

#LearnWithBrainly

Answer by : me :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh diandewiangraeni dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 02 Jun 22