bagaimana fakta dan regulasi batas wilayah negara? ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari auloratsanii pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bagaimana fakta dan regulasi batas wilayah negara? ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Batas wilayah negara pada sangat penting. Hal ini disebabkan batas wilayah negara menggambarkanseberapa besar wilayah yang harusdijagadanmenjadi kedaulatansebuahnegara. Secara garis besar, regulasi batas wilayah negara dapat dibagi menjadi dua, yaitu:

  1. Batas wilayah negara berdasarkan hukum dan politik
  2. Batas wilayah negara berdasarkan bentangan alam.

Pembahasan

Seringkali kita mendengar terjadi konflikantarnegarakarenabatas wilayah negara. Hal ini menunjukkan akan penting batas wilayah bagi sebuah negara. Batas wilayah negara sangat penting karena disana terdapat wilayah yang berisi kekayaansebuah negara yang harusdijaga. Selain itu segala bentuk pelanggaranterhadap batas wilayah negara dapatdiartikan tidak menghormati kedaulatan dari negara tersebut.

Fakta dan Regulasi Batas Wilayah Negara

Batas wilayah negara sangat penting karena disana terdapat banyak hal yang berkaitan dengan kedaulatan sebuah negara yaitu, tanggung jawab, hak, dan kewenangan atas apa yang ada di wilayah tersebut. Kewenanganyang dimaksud disinimeliputisemua hal yang ada di dalamperut bumi, di laut, dan di udara. Secara garis besar fakta dan regulasi batas wilayah negara dapat dibagi menjadi dua, yaitu:

  1. Batas wilayah negara sesuai dengan hukum dan politik. Batas wilayah negara yang berkaitan dengan hukum dan politik dilakukan dengan sebuah perjanjian antar negara. Kemudian perjanjian tersebut diakui oleh negara-negara di seluruh dunia. Fakta yang pernah terjadi berkaitan dengan batas wilayah sesuai dengan hukum dan politik adalah dilakukannya beberapa perundingan. Salah satu perundingan yang pernah dilakukan oleh Indonesia adalah Konferensi Meja Bundar.
  2. Batas wilayah negara berdasarkan bentangan alam. Batas wilayah juga dapat menggunakan bentangan alam sebagai pemisah antara dua negara atau lebih. Contoh dari faktabatas wilayah negara yang masuk dalam bentangan alam adalahSelat Melakayang menjadipemisahantaraIndonesiadanMalaysia.

Pelajari lebih lanjut:

Detail jawaban:

Kelas: IX

Mapel: IPS

Bab: Peta Bentuk dan Pola Muka Bumi

Kode: 9.10.8

#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ardianpradana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 05 Jun 22