1.Jelaskan cara bangsa Indonesia untuk mewujudkan persatuan sebagai bangsa Indonesia2.Bagaimana

Berikut ini adalah pertanyaan dari pratamaviriya6 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1.Jelaskan cara bangsa Indonesia untuk mewujudkan persatuan sebagai bangsa Indonesia2.Bagaimana cara agar dapat :
a.membanggakan bangsa Indonesia
b.meningkatkan nilai - nilai relidius
c.nilai kemanusiaan
d.nilai produktivitas
e.nilai keseimbangan
f.nilai demokrasi
g.nilai kesamaan drajat
h.nilai ketaatan hukum​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1 : - cinta tanah air

- rela berkorban

- membina persatuan dan kesatuan

2 : a : - percaya dan takwa terhadap Tuhan

- saling menghormati antar pemeluk

- saling menghargai

b : - memiliki sikap tanggung jawab

- menjunjung tinggi nilai kemanusiaan

- mengembangkan sikap saling

menghormati

c : - adanya sarana dan prasarana

- dibentunya UUD

d : - kehidupan jasmani dan rohani yang

seimbang

e : - jiwa patriot bangsa

- rasa cinta tanah air

f : setiap warga negara memiliki hak dan

kewajiban yg sama di depan hukum

g : setiap warga negara memiliki menaati

hak dan kewajiban yg sama di depan

hukum

h : setiap warga negara wajib menaati setiap

hukum dan peraturan yang berlaku

di Indonesia

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rustammaros dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 08 May 22