seseorang akan menjual sayuran dari wilayah A ke wilayah B

Berikut ini adalah pertanyaan dari mardianadiana3645 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

seseorang akan menjual sayuran dari wilayah A ke wilayah B namun jalan menuju wilayah B mengalami kerusakan, sehinggga tidak bisa dilalui.akibatnya,orang tersebut tidak jadi menjual ke wilayah B. kemudian orang tersebut menjual kewilayah C karena jalan menuju wilayah C merupakan jalan yang mulus walaupun jaraknya lebih jauh, hal tersebut dinamakan...​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Hal tersebut dinamakan sebagai transfer ability atau kemudahan transfer. Walaupun jarak ke wilayah C lebih jauh, tetapi waktu yang dibutuhkan saat perjalanan kemungkinan besar akan jauh lebih cepat. Hal ini dikarenakan jalan ke wilayah B yang mengalami kerusakan sehingga tidak bisa dilalui. Daripada terus berdiam diri di wilayah B dan tidak bisa menjual sayurannya, akan lebih baik jika ia pergi ke wilayah yang lebih jauh namun jalannya mulus sehingga ia bisa menjual sayurannya disana

semoga membantu yaa ^^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Aleisteraquire dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 18 Jul 22