Berikut ini adalah pertanyaan dari Josephmadeus pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Jawaban terverifikasi ahli
4,0/5
615
UnjaniFakTeknik
Si Hebat
4.8 rb jawaban
57.8 jt orang terbantu
Contoh sikap menghargai dan tidak menghargai keragaman sebagai berikut :
Sikap Menghargai Keragaman
Menghargai adat dan budaya tetangga yang berbeda dengan kita
Membiasakan menyelesaikan masalah dengan bermusyawarah
Toleransi dengan orang yang berbeda agama
Membangun sikap rukun baik dengan keluarga, teman, dan tetangga
Tolong-menolong antar sesama warga
Sikap Tidak Menghargai Keragaman
Menjadi provokator untuk memenangkan pendapatnya
Menghina atau bullying terkait dengan perbedaan SARA
Perkelahian antar suku
Pelecehan atau penistaan agama tertentu
Pelarangan ibadah bagi yang berbeda keyakinan
Pembahasan
Keragaman dan perbedaan merupakan aset yang dimiliki oleh sebuah negara yang sangat perlu untuk dikembangkan terutama Indonesia. Bhinneka Tunggal Ika merupakan semboyan Negara Indonesia karena banyaknya perbedaan dan keragaman yang dimiliki bangsa Indonesia ditunjukkan dengan banyaknya pulau, macam-macam suku, ras, warna kulit, bahasa daerah, budaya dan adat istiadat, agama dan kepercayaan.
Perbedaan dan keragaman tersebut merupakan modal bagi pembangunan bangsa demi kemajuan suatu negara apabila warga negaranya saling menghormati dan menghargai. Namun sebaliknya apabila warga Indonesia tidak memiliki rasa toleransi, selalu menggunakan kekerasan dalam menyelesaikan masalah dan tidak mau menerima perbedaan maka perbedaan dan keberagaman tersebut akan menjadi bomerang bagi bangsa Indonesia sendiri.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang semboyan Indonesia yomemimo.com/tugas/12114301
Materi tentang toleransi yomemimo.com/tugas/5097140
------------------------------------------------------
Detail jawaban
Kelas: IV SD
Mapel: Ilmu Sosial
Bab: Bab 4 – Keanekaragaman Suku dan Budaya Setempat
Kode: 4.10.4
Kata kunci: Sikap Menghargai Keragaman
Penjelasan:
Semoga membantu
Kasih Bintang 5, Terima kasih dan Jawaban Tercedas yaaa...
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vincentveren dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 02 Jun 22