tuliskan dan jelaskan klasifikasi bereproduksi dan fertilisasi pada hewan!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari jelie5 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tuliskan dan jelaskan klasifikasi bereproduksi dan fertilisasi pada hewan!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Fungsi reproduksi pada hewan

Dikutip situs resmi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud), reproduksi pada makhluk hidup bertujuan untuk menambah jumlah populasi.

Menjaga dan mempertahankan kelestarian jenisnya di bumi agar tidak punah. Namun, kelestarian jenis suatu makhluk hidup atau spesies tidak hanya ditentukan oleh kemampauan bereproduksi.

Tapi kelestarian jenis suatu organisme ditentukan juga oleh kemampuan adaptasi dan seleksi alam.

Karena semua makhluk hidup akan mati dan itu bergantung pada panjang pendeknya usia. Itu sebabnya dibutuhkan reproduksi.Cara reproduksi

Secara umum reproduksi pada hewan dibagi menjadi dua, yakni:

Reproduksi aseksual

Reproduksi seksual

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh revanajwa689 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 17 Dec 22