Berikut ini adalah pertanyaan dari Veroalfred8179 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Hikmat zakat bagi orang yang menerimanya (mustahiq) antara lain, membantu masalah finansial yang dialami oleh mereka, membersihkan hati dari rasa iri, dengki oleh orang yang lebih mampu, memperkuat tali silaturahmi antar sesama, dan senantiasa bersyukur atas nikmat yang diberikan Allah SWT.
Pembahasan
Zakat fitrahmerupakan zakat yang wajib dikeluarkan oleh setiap muslim yang mampu di seluruh dunia pada bulanramadhan. Orang yang memberikan zakat disebut muzzaki dan orang yang diberikan zakat disebut mustahiq. Adapun manfaat yang diberikan oleh adanya zakat fitrah, antara lain membantu saudara kita yang kurang mampu untuk bisa ikut merayakan hari raya Idul Fitri dengan bahagia dan mempererat tali silaturahmi antar sesama manusia.
Pelajari Lebih Lanjut
Pelajari lebih lanjut tentang materi zakat fitrah melalui link yomemimo.com/tugas/29258024
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arinichoir dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 30 Jun 22