Nilai-nilai yang terkandung dalam pancasila dalam kerangka praktik penyelenggarahan pemerintahan

Berikut ini adalah pertanyaan dari Ailynia pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Nilai-nilai yang terkandung dalam pancasila dalam kerangka praktik penyelenggarahan pemerintahan Negara berdasarkan pengamalan pancasila sila ke 4 adalah, kecuali….A. Warga Negara mempunyai hak , kedudukan dan kewajiban yang sama.
B. Kerakyatan dikendalikan oleh hikmat kebijaksanaan yang dilandasi akal sehat dan hati nurani yang luhur.
C. Nilai-nilai patriotik serta penghargaan rasa kebangsaan merupakan suatu kenyataan yang dinamis.
D. Musyawarah merupakan cerminan sikap dan pandangan hidup bahwa kemauan rakyat adalah kebenaran dan keabsahan yang tinggi.
E. Nilai-nilai Bhineka Tunggal Ika.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

E. nilai nilai Bhineka Tunggal Ika

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ronajelitasihombing dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 06 Aug 22