Berikut ini adalah pertanyaan dari limifang2 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Hak dan kewajiban harus seimbang agar terjadi keselarasan dalam hubungan antarindividu, baik di keluarga maupun di masyarakat.
Kita mendapatkan beragam jenis hak sejak lahir, dan diberi tanggung jawab serta kewajiban ketika bertambah usia.
Hak dan kewajiban ini harus
Berikut ini beberapa poin contoh pelaksanaan hak dan kewajiban secara seimbang yang perlu teman-teman ketahui.
- Manusia berhak mendapatkan makanan dari alam, sekaligus wajib merawat alam agar lestari.
- Manusia berhak memanfaatkan hewan sebagai hewan ternak, sekaligus wajib untuk memenuhi kebutuhan dan perawatannya
Berikut ini beberapa poin contoh pelaksanaan hak dan kewajiban secara seimbang yang perlu teman-teman ketahui.
- Manusia berhak mendapatkan makanan dari alam, sekaligus wajib merawat alam agar lestari.
- Manusia berhak memanfaatkan hewan sebagai hewan ternak, sekaligus wajib untuk memenuhi kebutuhan dan perawatannya.
- Manusia berhak memelihara hewan yang tidak dilindungi, sekaligus wajib bertanggung jawab merawatnya.
- Manusia berhak mengTulis contoh-contoh pelaksanaan hak dan kewajiban secara seimbang.
1) Hak mendapatkan fasilitas sekolah, kewajiban menjaga dan memelihara fasilitas tersebut dengan baik.
2) Hak mendapatkan pendidikan layak, kewajiban bersungguh-sungguh dalam menuntut ilmu dan menjaga prestasi belajar agar tetap baik.
Penjelasan:
Hak dan kewajiban merupakan suatu hal yang pasti dimiliki oleh setiap orang. Secara sederhana, itu merupakan sesuatu yang telah didapatkan atau diterima oleh setiap individu bahkan sebelum lahir ke dunia ini atau biasa disebut dengan Hak Asasi Manusia (HAM).
ADVERTISEMENT
Dalam artian luas, menurut Prof. Dr. Satjipto Raharjo dan Prof. Dr. Notonegoro dalam buku berjudul Ilmu Hukum, hak adalah kuasa untuk menerima atau melakukan suatu yang semestinya diterima atau dilakukan melulu oleh pihak tertentu dan tidak dapat oleh pihak lain mana pun.
Sementara itu, kewajiban dalam artian sempit adalah sesuatu yang harus dilakukan seorang individu dengan penuh tanggung jawab.
Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia yang diterbitkan oleh Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Nasional, kewajiban adalah segala sesuatu, yang menjadi tugas manusia (membina kemanusiaan) atau moral kewajiban atas dasar norma benar dan salah sebagaimana diterima dan diakui masyarakat.
Berdasarkan pengertian di atas, dapat disimpulkan bahwa hak dan kewajiban merupakan satu kesatuan yang dimiliki oleh setiap individu. Misalnya, setiap orang mempunyai hak untuk menggunakan kertas, tapi hak tersebut perlu dibatasi. Oleh karena itu, kewajibannya adalah menghemat kertas.
Terciptanya keseimbangan dalam penerapan hak dan kewajiban butuh kerja sama antar individu dan individu lainnya. Sumber: Pexels.com
Terciptanya keseimbangan dalam penerapan hak dan kewajiban butuh kerja sama antar individu dan individu lainnya. Sumber: Pexels.com
Meski sangat berkaitan antar satu sama lain, hak dan kewajiban kerap kali bertentangan karena kedua hal ini harus dilakukan secara seimbang.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sirasyira354 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 09 Jan 23