Berikut ini adalah pertanyaan dari rfachrul047 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Berikut jawaban yang tepat untuk soal teka teki silang (TTS) pada soal, nomor 5-8 akan kita tulis dengan nomor 1-4:
- Menanggung
- Menabung
- Kebutuhan
- Bekerja
Pembahasan
Pada soal kita diminta untuk menemukan jawaban setiap soal untuk mengisi teka teki silangatauTTS. Berikut penjelasannya:
- Jika kita memberikan unag, tenaga, waktu dan barang kita kepada orang lain, maka itu disebut dengan menanggung kehidupan orang lain.
- Menabung ialah kegiatan menyimpan uang untuk digunakan di masa depan atau saat dibutuhkan.
- Kebutuhan ialah sesuatu yang harus dimiliki sehari-hari, seperti air, makanan, pakaian dan lain sebagainya.
- Cara mendapatkan uang ialah dengan bekerja.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut materi tentang menjawab teka teki silang atau TTS yomemimo.com/tugas/45851011
#BelajarBersamaBrainly #SPJ9
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ikapuji18 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 24 Dec 22