Berikut ini adalah pertanyaan dari abaihaqim25 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
-Apa saja dampak positif dari globalisasi?-mengapa kamu harus mengembangkan potensi dirimu di era globalisasi?
-jelaskan tentang mencintai produk Indonesia disertai contoh!
-jelaskan tentang mencintai produk Indonesia disertai contoh!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Dampak positif dari globalisasi adalah:
- Berkembangnya ilmu pengetahuan dan teknologi
- Meningkatkan nilai ekspor dan impor
- Kemudahan berkomunikasi
- Pencarian informasi cepat
- Kemajuan teknologi di bidang transportasi
2. Agar mampu bersaing dalam era globalisasi yang semakin sengit
3. Mencintai produk Indonesia adalah sikap bangga menggunakan produk dalam negeri
Contoh mencintai produk Indonesia adalah:
- Bangga menggunakan produk Indonesia
- Mempromosikan produk Indonesia
- Menggunakan produk Indonesia dalam kehidupan sehari-hari
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Dist7 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 24 Jan 23