Nina sedang ikut ibunya belanja ke pasar. Tak jauh dari

Berikut ini adalah pertanyaan dari rasychel28 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Nina sedang ikut ibunya belanja ke pasar. Tak jauh dari tempat mereka belanja, ada seorang nenek yang kesulitan menyeberang jalan. Sebagai anak yang baik, Nina menolong nenek tersebut untuk menyeberang jalan. Perilaku Nina merupakan wujud pelaksanaan Pancasila khususnya sila yang berbunyi ....a. Ketuhanan yang Maha Esa
b. Kemanusiaan yang Adil dan Beradab
c. Persatuan Indonesia
d. Kerakyatan yang Dipimpin oleh Hikmat Kebijaksanaan dalam Permusyawaratan dan Perwakilan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pancasila merupakan dasar negara Republik Indonesia. Pancasila dapat menjadi pedoman masyarakat dalam melakukan kehidupan sehari - hari.. Jawaban dari soal diatas adalah b. Kemanusiaan yang adil dan  beradab.

Pembahasan:

Pancasila adalah pilar ideologi bangsa Indonesia. Nama ini terdiri dari dua kata Sansekerta. "pañca" berarti lima dan "śīla" berarti prinsip atau prinsip. Pancasila merupakan rumusan dan pedoman hidup berbangsa dan bernegara bagi seluruh rakyat Indonesia.

Lima ideologi utama yang membentuk Pancasila adalah Lima Pokok Pancasila. Ideologi pokok tersebut tercantum dalam alinea ke-4 Pembukaan UUD 1945.

Pada tanggal 1 Maret 1945, Badan Survei Persiapan Independen Indonesia diketuai. Kanjeng Raden Tumenggung (K.R.T.) Radjiman Wedyodiningrat. Dalam pidato pembukaannya, Dr. Radjiman mengajukan pertanyaan kepada anggota-anggota sidang bahwa apa dasar Negara Indonesia yang akan kita bentuk ini.[1]

Dalam upaya merumuskan Pancasila sebagai dasar negara yang resmi, terdapat usulan-usulan pribadi yang dikemukakan dalam BadanPenyelidik Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia. Muhammad Yamin merumuskan Lima Dasar saat berpidato pada 29 Mei 1945. Rumusan tersebut di antaranya: perikebangsaan, perikemanusiaan, periketuhanan, perikerakyatan, dan kesejahteraan rakyat.[2] Ia mengatakan bahwa kelima sila yang dirumuskan itu berakar pada sejarah, peradaban, agama, dan hidup ketatanegaraan yang telah lama berkembang di Indonesia. Namun, Mohammad Hatta, dalam memoarnya, meragukan pidato Yamin tersebut.[3]

Pancasila oleh Soekarno yang dikemukakan pada tanggal 1 Juni 1945 dalam pidato spontannya yang kemudian dikenal dengan judul Lahirnya Pancasila.[4] Soekarno mengemukakan gagasan dasar negaranya, yang ia namakan "Pancasila".[5] Gagasan tersebut di antaranya: kebangsaan Indonesia atau nasionalisme, kemanusiaan atau internasionalisme, mufakat atau demokrasi, kesejahteraan sosial, serta ketuhanan yang berkebudayaan.[butuh rujukan] Nama "Pancasila"

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang penerapan sila pancasila yomemimo.com/tugas/627897

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 17 Dec 22