pantun bertema undang-undang dasar 1945bantu jawab sekarang​

Berikut ini adalah pertanyaan dari duusixgsudushfjssg pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pantun bertema undang-undang dasar 1945
bantu jawab sekarang​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Main layang-layang di pinggir kali,

Ulur talinya perlahan-lahan,

Perjuangan belum terhenti saat proklamasi,

Justru tugas berat yang kita emban.

2. Berkobar kobar semangat membara,

Membela rakyat, membina negara,

Menjulang impian rakyat jelata,

Membina martabat sebuah bangsa.

3. Terkenang kembali saat gemilang,

Sahutan merdeka berulang kali,

Impian seluruh rakyat terjulang,

Senyum di muka, gembira di hati.

4. Ulang tahun nenek tanggal 5,

Dirayakan di hari Minggu,

Selamat ulang tahun yang ke-75,

Semoga Indonesia tetap bersatu.

5. Sang Saka Merah Putih berkibar,

Tampak indah melambai-lambai,

Semangat juang kami terus berkobar,

Agar indonesia makmur tergapai.

Penjelasan:

semoga bermanfaat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hazeljacinda06 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 18 Feb 23