Yang merupakan ciri norma hukum adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari muinmuin215 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Yang merupakan ciri norma hukum adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Norma hukum berisi tentang aturan/panduan/kaidah bagi masyarakat saat menjalankan aktivitas kehidupannya.

Norma hukum tidak dibuat secara semena-mena oleh masyarakat, namun norma ini harus disahkan oleh pemerintah atau otoritas hukum resmi sehingga memiliki kekuatan hukum.

Aturan dalam norma hukum bersifat harus dipatuhi, yakni mengikat kepada setiap warga negara yang berada dalam wilayah negara tertentu, karena norma ini juga memiliki kekuatan.

Bagi warga negara yang melanggar norma hukum akan mendapatkan hukuman karena norma ini dapat menjadi acuan sanksi, baik hukuman penjara ataupun pengenaan denda.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yolaayulestari123 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 17 Aug 22