Berikut ini adalah pertanyaan dari Dennyspiner pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Pelanggaran HAM Ringan
Melakukan penganiayaan.
Melakukan hal yang dapat mencemarkan nama baik seseorang.
Menghalangi seseorang untuk menyampaikan aspirasinya dengan berbagai cara.
Melakukan aksi kekerasan dengan pemukulan.
Mengambil barang atau hak milik orang lain.
Menghalangi seseorang menjalankan ibadah.
Melakukan pencemaran lingkungan.
Melakukan perundungan, baik secara langsung maupun melalui media sosial.
Tindakan pemaksaan orang tua terhadap anaknya.
Pelanggaran HAM Berat
Membunuh anggota kelompok.
Mengakibatkan penderitaan fisik atau mental yang berat terhadap anggota-anggota kelompok.
Menciptakan kondisi kehidupan kelompok yang mengakibatkan kemusnahan secara fisik.
Memaksakan tindakan yang bertujuan mencegah kelahiran di dalam kelompok.
Memindahkan secara paksa anak-anak dari kelompok tertentu ke kelompok lain.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh intanputriwardani15 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 17 Oct 22