Berikut ini adalah pertanyaan dari zainilisa0 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
semut
semut termasuk kedalam jenis serangga kecil dan dikenal hidup sosial berkoloni teratur. Yang setiap koloninya beranggotakan ribuan ekor.Semut memiliki lebih dari 12.500 jenis (spesies), yang sebagian besar hidup di kawasan tropika.
Tubuhnya yang relatif kecil membuat banyak orang menyepelekannya.Pada sebuah penelitian dari Universitas Negeri Harvard dan Florida menemukan bahwa semut pertama kali ada sejak 130 juta tahun yang lalu.
semut meskipun ukuran tubuhnya yang relatif kecil, semut termasuk hewan terkuat di dunia. Semut jantan mampu menopang beban dengan berat lima puluh kali dari berat badannya sendiri, dapat dibandingkan dengan gajah yang hanya mampu menopang beban dengan berat dua kali dari berat badannya sendiri. Semut hanya tersaingi oleh kumbang badak yang mampu menopang beban dengan berat 850 kali berat badannya sendiri.
Semut memiliki mata majemuk. Semut tidak memiliki sistem peredaran darah tertutup. Ciri khusus semut lainnya adalah hidup berkoloni yang berguna untuk bekerja sama untuk mencari makan, membuat sarang, dan melindungi diri.
Selain itu semut juga memiliki sepasang antena. Antena pada semut ini berfungsi untuk mendeteksi rangsangan kimiawi dan berkomunikasi satu sama lainnya.Semut punya cakar pada kakinya yang berjumlah tiga pasang. Fungsinya adalah untuk membantu merayap. Semut juga punya aorta punggung yang berfungsi seperti jantung. Tubuhnya terdiri dari tiga bagian yaitu kepala, dada, dan perut.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ainunfajriyatus0201 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 07 Jul 22