Jika anda melakukan suatu kegiatan praktek pembelajaran berwawasan kemasyarakatan. Program

Berikut ini adalah pertanyaan dari sitijinju pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jika anda melakukan suatu kegiatan praktek pembelajaran berwawasan kemasyarakatan. Program kegiatan apa yg akan anda lakukan? Serta jelaskan alasannya!Lalu uraikan langkah langkah yang akan anda lakukan dalam melakukan kegiatan tersebut!



Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Program pemberantasan buta aksara, Pengembangan taman baca masyarakat, Program pembinaan kepemudaan, Program pembelajaran kecakapan hidup, Pembelajaran anak usia dini (PAUD), Program pembelajaran pemberdayaan perempuan, Program pembelajaran keterampilan.

Penjelasan:

Pembelajaran berwawasan kemasyarakatan merupakan pembelajaran yang diselenggarakan dengan memberdayakan segala potensi yang ada di lingkungan masyarakat yang terdiri atas, sumber daya manusia dan sumber daya teknologi.

Prinsip pembelajaran berwawasan kemasyarakatan didasarkan pada pemahaman bahwa masyarakat mempunyai hak untuk menentukan nasibnya sendiri serta hak untuk mewujudkan kemampuannya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Wosgs dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 16 Feb 23